Pengetahuan Survival

By Tyas Strova 12 Feb 2014, 18:03:49 WIBMateri

Pengetahuan Survival

Arti survival sendiri terdapat berbagai macam versi, yang akan kita bahas di sini hanyalah menurut versi pencinta alam :

S: Sadar dalam keadaan gawat darurat

U: Usahakan untuk tetap tenang dan tabah

R: Rasa takut dan putus asa hilangkan

V: Vitalitas tingkatkan

I: Ingin tetap hidup dan selamat itu tujuannya

V: Variasi alam bisa dimanfaatkan

A: Asal mengerti, berlatih dan tahu caranya

L: Lancar, slaman, slumun, slamet Jika anda tersesat atau mengalami musibah, ingat-ingatlah arti survival ini, agar dapat membantu anda keluar dari kesulitan.

Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Bagaimana menurut anda kepengurusan Palaseta Sekarang?
  Sangat Baik
  Baik
  Cukup
  Kurang dari Cukup
  Buruk Sekali

Komentar Terakhir