Gempa 3,6 SR Guncang Bantul

By Tyas Strova 15 Feb 2014, 10:59:28 WIBAlam

Gempa 3,6 SR Guncang Bantul

Gempa berkekuatan 3,6 skala richter mengguncang Bantul, Yogyakarta, Sabtu (15/2/2014) dini hari, sekira pukul 01.40 WIB.  
 
Berdasarkan data dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa berpusat di 18 km tenggara Bantul, Yogyakarta.
 
Gempa yang terjadi di kedalaman 10 km bawah laut tidak berpotensi tsunami. Belum diketahui kerusakan maupun korban jiwa dari dampak gempa ini.

 

 

Sumber : Info BMKG 


Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Bagaimana menurut anda kepengurusan Palaseta Sekarang?
  Sangat Baik
  Baik
  Cukup
  Kurang dari Cukup
  Buruk Sekali

Komentar Terakhir